Kompak Online
Kamis, 29 Januari 2026
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Regional
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
    • Sumatera Utara
    • Lintas Provinsi
    • Hukum
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Pariwisata
Kompak Online
No Result
View All Result
Kompak Online
  • Peristiwa
  • Regional
  • Nasional
  • Lintas Provinsi
  • Pematangsiantar
  • Simalungun
  • Sumatera Utara
  • Internasional
  • Hiburan
  • Hukum
  • Olahraga
  • Pendidikan
  • Pariwisata
ADVERTISEMENT
Home Sumatera Utara
Pemkab Simalungun Terima Hibah 1 Unit Kapal Ponton Dari KASAD TNI AD.

Pemkab Simalungun Terima Hibah 1 Unit Kapal Ponton Dari KASAD TNI AD.

Pemkab Simalungun Terima Hibah 1 Unit Kapal Ponton Dari KASAD TNI AD

Kompakonline.com by Kompakonline.com
21 September 2024 | 23:13 WIB
in Sumatera Utara

Toba !!!!! Kompakonline.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Simalungun menerima hibah 1 unit kapal Ponton dari Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) TNI AD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak.

Hibah 1 unit kapal Ponton tersebut diterima langsung oleh Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga dari KASAD TNI AD di Lumban Pea Kecamatan Balige, Toba, Jum’at, ( 20 / 09 / 2024 ).

Kapal Ponton tersebut berfungsi sebagai sarana untuk mengangkut sampah dari perairan Danau Toba, khususnya diwilayah Kabupaten Simalungun.

KASAD TNI AD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, usai acara penyerahan dihadapan sejumlah awak media menyampaikan, kapal tersebut adalah inovasi dari pasukan TNI AD yang dirancang untuk mengangkat sampah – sampah dari sungai maupun danau.

“Kapal ini adalah produk awal dan kita coba di sini. Masih ada yang akan kita evaluasi. Kita berharap ini dapat berjalan terus sehingga danau-danau dan sungai-sungai di seluruh Indonesia bisa menggunakan ini”, kata KASAD.

Menurut KASAD, inovasi ini muncul baru beberapa bulan lalu. Munculnya inovasi ini atas laporan yang masuk kepada pihaknya untuk meminta bantuan keanggotaan membersihkan sungai maupun danau yang ada di seluruh Indonesia.

“Saya tadi sudah diskusi dengan para kepala Daerah yang menerima hibah. Dan kita akan evaluasi apakah di Daerah ini butu satu atau dua bahkan lebih. Itu semua tergantung kebutuhan Daerah”, jelas KASAD.

Terkait anggaran untuk penambahan, KASAD mengatakan, hal itu tergantung dari kepala Daerahnya dari mana di buat anggaran untuk membuat kapal itu.

“Untuk yang kita hibahkan saat ini masih dari kita”, sebut KASAD, sembari mengatakan kalau di Danau Toba pihaknya menurunkan 3 unit kapal.

Selanjutnya, KASAD menyampaikan bahwa, Danau Toba adalah wisata super prioritas, yang sama-sama kita memiliki keindahan alam yang sangat luar biasa.

“Untuk menjangkau Danau Toba sudah mudah semua sudah di fasilitasi, baik dari infrastruktur nya seperti pembangunan jalan Tol”, ujar Kasad.

“Jadi, tujuan kita adalah multiplayer efek nya dengan peningkatan perekonomian dari masyarakat”, imbuh Kasad.

KASAD menyebutkan bahwa, dari TNI ini juga sudah membuat program dengan pembuatan air bersih. Hal ini semua bentuk kepedulian TNI kepada masyarakat Indonesia.

Dalam kesempatan itu, Bupati Simalungun mengucapkan terimakasih kepada Kasad TNI, dimana Kabupaten Simalungun mendapatkan 1 unit hibah kapal Ponton.

“Ini menjadi sebuah Anugrah bagi Kabupaten Simalungun dalam mendukung Daerah Pariwisata Super Prioritas”, kata Bupati.

Bupati menyampaikan bahwa, Pemerintah Kabupaten Simalungun juga akan menganggarkan untuk biaya operasional kapal tersebut untuk membersihkan Danau Toba.

Dijelaskan Bupati bahwa, Kabupaten Simalungun juga merupakan salah satu daerah dikawasan Danau Toba yang memiliki sosor pantai yang terpanjang di Danau Toba.

Untuk itu, Pemkab Simalungun akan memanfaat kan kapal Ponton ini dengan sebaik mungkin agar danau Toba yang berada di Kabupaten Simalungun bersih dan indah sehingga wisatawan akan semakin ramai datang.

“Kita berharap multiplayer efeknya akan berdampak kepada peningkatan perekonomian masyarakat kita”, kata Bupati Simalungun

Sebelumnya, Bupati juga dampingi sejumlah pimpinan perangkat daerah menyampaikan tentang kemajuan dan capaian – capaian yang telah di raih kabupaten Simalungun. ( JS ). 

ShareTweetSendSharePinSend
ADVERTISEMENT

Baca Juga

Bupati Simalungun Apresiasi Sei Mangkei Refinery Sustainable Sourcing Engagement Event.
Sumatera Utara

Bupati Simalungun Apresiasi Sei Mangkei Refinery Sustainable Sourcing Engagement Event

by Kompakonline.com
28 Januari 2026 | 20:01 WIB

Medan !!!! Kompakonline.com - Bupati Simalungun, Dr H Anton Achmad Saragih menyampaikan apresiasi kegiatan Sei Mangkei Refinery Sustainable Sourcing Engagement...

Read moreDetails
Tuanpuan Movement dan CRU Tangkahan Sepakati MoU Penguatan Konservasi Gajah Sumatera.
Sumatera Utara

Tuanpuan Movement & CRU Tangkahan Sepakati MoU Penguatan Konservasi Gajah Sumatera

by Kompakonline.com
18 Januari 2026 | 15:48 WIB

Tangkahan !!!! Kompakonline.com - Tuanpuan Movement dan Conservation Response Unit (CRU) Tangkahan resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk kerja...

Read moreDetails
Wakil Bupati Simalungun Hadiri Penanaman 1 Juta Bibit Pohon GEKIRA.
Sumatera Utara

Wakil Bupati Simalungun Hadiri Penanaman 1 Juta Bibit Pohon GEKIRA

by Kompakonline.com
12 Januari 2026 | 12:28 WIB

Taput !!!! Kompakonline.com - Wakil Bupati Simalungun, Benny Gusman Sinaga, mewakili Bupati menghadiri kegiatan penanaman 1 juta bibit pohon yang...

Read moreDetails
Wakil Ketua DPRD Yang Juga Ketua DPC MKGR Pematangsiantar Ir. Daud Simanjuntak, MM Hadiri Rakerda & HUT MKGR Ke - 86.
Sumatera Utara

Wakil Ketua DPRD Yang Juga Ketua DPC MKGR Pematangsiantar Ir. Daud Simanjuntak, MM Hadiri Rakerda & HUT MKGR Ke – 66

by Kompakonline.com
8 Januari 2026 | 22:35 WIB

Medan !!!! Kompakonline.com - Ormas Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR) Provinsi Sumatera Utara menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) dan Konsolidasi...

Read moreDetails

Terpopuler

Pematangsiantar

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Diwakili Asisten Perekonomian dan Pembangunan Zainal Siahaan, SE, MM Saksikan Peluncuran Laporan Perekonomian Indonesia (LPI) 2025 Oleh BI

28 Januari 2026 | 22:13 WIB
Simalungun

Bhabinkamtibmas Polsek Serbalawan Dampingi Warga Tanam Jagung Manis di Bahung Huluan, Dorong Ketahanan Pangan & Kamtibmas

28 Januari 2026 | 20:50 WIB
Sumatera Utara

Bupati Simalungun Apresiasi Sei Mangkei Refinery Sustainable Sourcing Engagement Event

28 Januari 2026 | 20:01 WIB
Simalungun

DWP Kabupaten Simalungun Gelar Rakor & Syukuran Tahun Baru 2026, Penasehat DWP : “Bekerjalah Dengan Hati Nurani Yang Tulus”

28 Januari 2026 | 19:47 WIB
Regional

Pemko Pematangsiantar Tinjau & Mengidentifikasi Sejumlah Bangunan Yang Diduga Melanggar Perda dan Perkada

28 Januari 2026 | 19:36 WIB
Simalungun

Kapolsek Bangun Kedepankan Restorative Justice, PTPN IV Maafkan Tersangka Pencurian & Setuju Perkara Dihentikan

28 Januari 2026 | 19:16 WIB
Simalungun

Mantan Kanit Wanteror Gegana Brimob Kini Jadi Kapolsek Perdagangan, Langsung Dekat Dengan Ulama & Rakyat

28 Januari 2026 | 19:00 WIB
Simalungun

Kapolsek Dolok Silau Yang Baru Menjabat Langsung Tancap Gas, Kunjungi Pangulu Nagori Bangun Sinergitas

28 Januari 2026 | 18:39 WIB
Pematangsiantar

Cegah Curanmor, Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Timur Sampaikan Himbauan Kepada Juru Parkir

28 Januari 2026 | 17:24 WIB
Pematangsiantar

Dukung Ketapang, Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Marihat Sambangi Warga Binaan

28 Januari 2026 | 17:17 WIB
Pematangsiantar

Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Selatan Hadiri Musrenbang di Kantor Kelurahan Aek Nauli Tahun 2026

28 Januari 2026 | 17:09 WIB
Pematangsiantar

Sat Binmas Polres Pematangsiantar Patroli Sambang Kamtibmas & Silaturahmi di Komunitas Automotif PGM

28 Januari 2026 | 17:00 WIB

Berita Terbaru

Pematangsiantar

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Diwakili Asisten Perekonomian dan Pembangunan Zainal Siahaan, SE, MM Saksikan Peluncuran Laporan Perekonomian Indonesia (LPI) 2025 Oleh BI

28 Januari 2026 | 22:13 WIB
Simalungun

Bhabinkamtibmas Polsek Serbalawan Dampingi Warga Tanam Jagung Manis di Bahung Huluan, Dorong Ketahanan Pangan & Kamtibmas

28 Januari 2026 | 20:50 WIB
Sumatera Utara

Bupati Simalungun Apresiasi Sei Mangkei Refinery Sustainable Sourcing Engagement Event

28 Januari 2026 | 20:01 WIB
Simalungun

DWP Kabupaten Simalungun Gelar Rakor & Syukuran Tahun Baru 2026, Penasehat DWP : “Bekerjalah Dengan Hati Nurani Yang Tulus”

28 Januari 2026 | 19:47 WIB
Regional

Pemko Pematangsiantar Tinjau & Mengidentifikasi Sejumlah Bangunan Yang Diduga Melanggar Perda dan Perkada

28 Januari 2026 | 19:36 WIB
Simalungun

Kapolsek Bangun Kedepankan Restorative Justice, PTPN IV Maafkan Tersangka Pencurian & Setuju Perkara Dihentikan

28 Januari 2026 | 19:16 WIB
Simalungun

Mantan Kanit Wanteror Gegana Brimob Kini Jadi Kapolsek Perdagangan, Langsung Dekat Dengan Ulama & Rakyat

28 Januari 2026 | 19:00 WIB
Simalungun

Kapolsek Dolok Silau Yang Baru Menjabat Langsung Tancap Gas, Kunjungi Pangulu Nagori Bangun Sinergitas

28 Januari 2026 | 18:39 WIB
Pematangsiantar

Cegah Curanmor, Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Timur Sampaikan Himbauan Kepada Juru Parkir

28 Januari 2026 | 17:24 WIB
Pematangsiantar

Dukung Ketapang, Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Marihat Sambangi Warga Binaan

28 Januari 2026 | 17:17 WIB
Pematangsiantar

Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Selatan Hadiri Musrenbang di Kantor Kelurahan Aek Nauli Tahun 2026

28 Januari 2026 | 17:09 WIB
Pematangsiantar

Sat Binmas Polres Pematangsiantar Patroli Sambang Kamtibmas & Silaturahmi di Komunitas Automotif PGM

28 Januari 2026 | 17:00 WIB
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Policy
  • ToS

© 2021-2024 kompakonline.com

rotasi barak berita hari ini danau toba berita terkini

No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Regional
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
    • Sumatera Utara
    • Lintas Provinsi
    • Hukum
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Pariwisata

© 2021-2024 kompakonline.com

rotasi barak berita hari ini danau toba berita terkini