Kompak Online
Rabu, 21 Januari 2026
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Regional
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
    • Sumatera Utara
    • Lintas Provinsi
    • Hukum
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Pariwisata
Kompak Online
No Result
View All Result
Kompak Online
  • Peristiwa
  • Regional
  • Nasional
  • Lintas Provinsi
  • Pematangsiantar
  • Simalungun
  • Sumatera Utara
  • Internasional
  • Hiburan
  • Hukum
  • Olahraga
  • Pendidikan
  • Pariwisata
ADVERTISEMENT
Home Sumatera Utara
Langkat Tegaskan Komitmen Pelestarian Lingkungan : Pj Bupati Dukung Percepatan Rehabilitasi Mangrove.

Langkat Tegaskan Komitmen Pelestarian Lingkungan : Pj Bupati Dukung Percepatan Rehabilitasi Mangrove.

Langkat Tegaskan Komitmen Pelestarian Lingkungan : Pj Bupati Dukung Percepatan Rehabilitasi Mangrove

Kompakonline.com by Kompakonline.com
30 Agustus 2024 | 16:00 WIB
in Sumatera Utara

Langkat !!!!! Kompakonline.com – Pemerintah Kabupaten Langkat menunjukkan komitmen kuat dalam upaya pelestarian lingkungan melalui dukungan penuh terhadap program percepatan rehabilitasi mangrove yang disosialisasikan oleh Badan Restorasi Gambut dan Mangrove Republik Indonesia (BRGM RI). Dalam acara yang digelar di ruang pola Kantor Bupati Langkat pada Kamis ( 29 / 08 / 2024 ), Pj Bupati Langkat H.M. Faisal Hasrimy, AP, M.AP yang diwakili oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan, H. Sukhyar Mulyamin, S.Sos, M.Si, membuka kegiatan sosialisasi yang bertujuan untuk merencanakan perlindungan ekosistem mangrove di Kabupaten Langkat.

Dalam sambutannya, Sukhyar menegaskan bahwa Kabupaten Langkat, sebagai salah satu wilayah di Provinsi Sumatera Utara yang masuk dalam lokasi indikatif rehabilitasi mangrove, memiliki peran strategis dalam upaya pelestarian lingkungan di tingkat nasional. “Langkat memiliki ekosistem mangrove yang vital bagi kehidupan, tidak hanya sebagai habitat bagi flora dan fauna, tetapi juga dalam mitigasi perubahan iklim melalui penyerapannya terhadap karbon dioksida dan penghasilannya akan oksigen”, jelasnya.

Pemerintah Kabupaten Langkat mengapresiasi kehadiran BRGM RI yang memberikan dukungan nyata dalam upaya perbaikan ekosistem mangrove. Menurut Sukhyar, program-program BRGM telah memberi kontribusi signifikan bagi pelestarian ekosistem mangrove, khususnya di Kabupaten Langkat. “Sosialisasi ini menjadi sarana penting bagi kita untuk merumuskan langkah-langkah konkret terkait rehabilitasi dan perlindungan ekosistem mangrove. Kami berharap Langkat dapat menjadi contoh pengelolaan ekosistem mangrove yang baik dan berkelanjutan”, lanjutnya.

Pada kesempatan yang sama, Pelaksana Harian (Plh) Deputi Bidang Edukasi dan Sosialisasi, Partisipasi dan Kemitraan BRGM RI, Dr. Ir. Suwignya Utama, MBA, menjelaskan bahwa BRGM adalah lembaga non-struktural yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden Republik Indonesia. Saat ini, upaya rehabilitasi mangrove semakin gencar disosialisasikan baik di tingkat global maupun nasional dengan Sumatera Utara menjadi salah satu target utama sesuai dengan Peraturan Presiden No.120 Tahun 2020 tentang BRGM.

Sosialisasi yang berlangsung selama dua hari, 29-30 Agustus 2024, ini diikuti oleh berbagai stakeholder, organisasi perangkat daerah (OPD) terkait, dan ketua kelompok tani hutan. Hadir pula dalam kegiatan ini, Kepala Kapokja Rehabilitasi Mangrove Wilayah Sumatera, Sumidi, S.Hut, M.PH, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Langkat, Dr. Donny Setha, ST, SH, MH serta perwakilan dari Dandim 0203/LKT, Mayor Hasannudin Batu Bara (Pabung Dim 0203/LKT), Kadis Lingkungan Hidup Kabupaten Langkat, M. Harmain, S.STP dan Kadis Perikanan dan Kelautan Langkat, Drs. T.M. Auzai.

Dengan dukungan penuh dari berbagai pihak, Kabupaten Langkat diharapkan mampu mempercepat rehabilitasi mangrove dan menjadi teladan dalam pelestarian lingkungan di Indonesia. ( Lukman Tarigan ). 

ShareTweetSendSharePinSend
ADVERTISEMENT

Baca Juga

Tuanpuan Movement dan CRU Tangkahan Sepakati MoU Penguatan Konservasi Gajah Sumatera.
Sumatera Utara

Tuanpuan Movement & CRU Tangkahan Sepakati MoU Penguatan Konservasi Gajah Sumatera

by Kompakonline.com
18 Januari 2026 | 15:48 WIB

Tangkahan !!!! Kompakonline.com - Tuanpuan Movement dan Conservation Response Unit (CRU) Tangkahan resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk kerja...

Read moreDetails
Wakil Bupati Simalungun Hadiri Penanaman 1 Juta Bibit Pohon GEKIRA.
Sumatera Utara

Wakil Bupati Simalungun Hadiri Penanaman 1 Juta Bibit Pohon GEKIRA

by Kompakonline.com
12 Januari 2026 | 12:28 WIB

Taput !!!! Kompakonline.com - Wakil Bupati Simalungun, Benny Gusman Sinaga, mewakili Bupati menghadiri kegiatan penanaman 1 juta bibit pohon yang...

Read moreDetails
Wakil Ketua DPRD Yang Juga Ketua DPC MKGR Pematangsiantar Ir. Daud Simanjuntak, MM Hadiri Rakerda & HUT MKGR Ke - 86.
Sumatera Utara

Wakil Ketua DPRD Yang Juga Ketua DPC MKGR Pematangsiantar Ir. Daud Simanjuntak, MM Hadiri Rakerda & HUT MKGR Ke – 66

by Kompakonline.com
8 Januari 2026 | 22:35 WIB

Medan !!!! Kompakonline.com - Ormas Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR) Provinsi Sumatera Utara menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) dan Konsolidasi...

Read moreDetails
Wujud Kepedulian dan Solidaritas Antar Daerah, Bupati Simalungun Salurkan Bantuan Kemanusiaan Kepada Korban Banjir di Kabupaten Langkat.
Sumatera Utara

Wujud Kepedulian dan Solidaritas Antar Daerah, Bupati Simalungun Salurkan Bantuan Kemanusiaan Kepada Korban Banjir di Kabupaten Langkat

by Kompakonline.com
23 Desember 2025 | 20:10 WIB

Langkat !!!! Kompakonline.com - Sebagai wujud nyata dari kepedulian dan solidaritas antar daerah yang diberikan kepada masyarakat yang sedang menghadapi...

Read moreDetails

Terpopuler

Simalungun

Malam Bersejarah! KOMPOL Edi Sukamto Serahkan Tongkat Wakapolres ke KOMPOL Imam Alriyuddin : “10 Bulan Bersama, Terima Kasih Pak”

20 Januari 2026 | 23:36 WIB
Peristiwa

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Serahkan Bantuan Kepada Keluarga Sulfan Solihin (63), Korban Kebakaran Rumah di Jalan Kasuari Kelurahan Sipinggol-Pinggol Kecamatan Siantar Barat

20 Januari 2026 | 20:00 WIB
Pematangsiantar

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Hadiri Acara Open House Partonggoan Bona Tahun 2026 Kantor Sinode GKPS

20 Januari 2026 | 19:48 WIB
Pematangsiantar

Hadiri Open House GKPS, Sekda Ajak Jemaat GKPS Bersama Membangun Dengan Semangat Baru Menuju Simalungun Maju

20 Januari 2026 | 19:32 WIB
Simalungun

Kapolres Simalungun Hadiri Sosialisasi KUHP–KUHAP Baru, Kapolda Sumut Dorong Polri Bertransformasi Lebih Humanis

20 Januari 2026 | 19:24 WIB
Simalungun

Perdana, Wakapolres Simalungun KOMPOL Imam Alriyuddin Pimpin Apel : “Mari Bangun Emosional yang Baik, Kita Keluarga Besar”

20 Januari 2026 | 19:15 WIB
Simalungun

Sertijab Akbar Polres Simalungun: 6 Kapolsek Ganti Baju, 2 Kasat Baru Siap Aksi, Kapolres : “Jabatan Adalah Amanah Tuhan”

20 Januari 2026 | 18:54 WIB
Peristiwa

Tragis, Pelajar SMK Tewas Tertabrak Kereta Api di Simalungun, Polsek Serbalawan Langsung Bergerak Cepat

20 Januari 2026 | 10:16 WIB
Lintas Provinsi

Hadiri Rakernas APKASI XVII 2026, Bupati Simalungun : Pemkab Siap Selaraskan Program Daerah Visi Nasional

20 Januari 2026 | 09:15 WIB
Pematangsiantar

DPRD Pematangsiantar Laksanakan Rapat Konsultasi

19 Januari 2026 | 19:44 WIB
Pematangsiantar

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Terima Silaturahmi & Audiensi DPP Horas Bangso Batak (HBB) & DPC HBB Kota Pematangsiantar

19 Januari 2026 | 19:20 WIB
Pendidikan

Orangtua Murid SMAN 5 Pematangsiantar Gelar Aksi Unjuk Rasa Tuntut Relokasi Segera Dilaksankan

19 Januari 2026 | 19:08 WIB

Berita Terbaru

Simalungun

Malam Bersejarah! KOMPOL Edi Sukamto Serahkan Tongkat Wakapolres ke KOMPOL Imam Alriyuddin : “10 Bulan Bersama, Terima Kasih Pak”

20 Januari 2026 | 23:36 WIB
Peristiwa

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Serahkan Bantuan Kepada Keluarga Sulfan Solihin (63), Korban Kebakaran Rumah di Jalan Kasuari Kelurahan Sipinggol-Pinggol Kecamatan Siantar Barat

20 Januari 2026 | 20:00 WIB
Pematangsiantar

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Hadiri Acara Open House Partonggoan Bona Tahun 2026 Kantor Sinode GKPS

20 Januari 2026 | 19:48 WIB
Pematangsiantar

Hadiri Open House GKPS, Sekda Ajak Jemaat GKPS Bersama Membangun Dengan Semangat Baru Menuju Simalungun Maju

20 Januari 2026 | 19:32 WIB
Simalungun

Kapolres Simalungun Hadiri Sosialisasi KUHP–KUHAP Baru, Kapolda Sumut Dorong Polri Bertransformasi Lebih Humanis

20 Januari 2026 | 19:24 WIB
Simalungun

Perdana, Wakapolres Simalungun KOMPOL Imam Alriyuddin Pimpin Apel : “Mari Bangun Emosional yang Baik, Kita Keluarga Besar”

20 Januari 2026 | 19:15 WIB
Simalungun

Sertijab Akbar Polres Simalungun: 6 Kapolsek Ganti Baju, 2 Kasat Baru Siap Aksi, Kapolres : “Jabatan Adalah Amanah Tuhan”

20 Januari 2026 | 18:54 WIB
Peristiwa

Tragis, Pelajar SMK Tewas Tertabrak Kereta Api di Simalungun, Polsek Serbalawan Langsung Bergerak Cepat

20 Januari 2026 | 10:16 WIB
Lintas Provinsi

Hadiri Rakernas APKASI XVII 2026, Bupati Simalungun : Pemkab Siap Selaraskan Program Daerah Visi Nasional

20 Januari 2026 | 09:15 WIB
Pematangsiantar

DPRD Pematangsiantar Laksanakan Rapat Konsultasi

19 Januari 2026 | 19:44 WIB
Pematangsiantar

Wali Kota Pematangsiantar Wesly Silalahi, SH, MKn Terima Silaturahmi & Audiensi DPP Horas Bangso Batak (HBB) & DPC HBB Kota Pematangsiantar

19 Januari 2026 | 19:20 WIB
Pendidikan

Orangtua Murid SMAN 5 Pematangsiantar Gelar Aksi Unjuk Rasa Tuntut Relokasi Segera Dilaksankan

19 Januari 2026 | 19:08 WIB
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Policy
  • ToS

© 2021-2024 kompakonline.com

rotasi barak berita hari ini danau toba berita terkini

No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Regional
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
    • Sumatera Utara
    • Lintas Provinsi
    • Hukum
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Pariwisata

© 2021-2024 kompakonline.com

rotasi barak berita hari ini danau toba berita terkini