Kompak Online
Jumat, 23 Januari 2026
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Regional
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
    • Sumatera Utara
    • Lintas Provinsi
    • Hukum
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Pariwisata
Kompak Online
No Result
View All Result
Kompak Online
  • Peristiwa
  • Regional
  • Nasional
  • Lintas Provinsi
  • Pematangsiantar
  • Simalungun
  • Sumatera Utara
  • Internasional
  • Hiburan
  • Hukum
  • Olahraga
  • Pendidikan
  • Pariwisata
ADVERTISEMENT
Home Hukum
Kasat Reskrim Imbau Warga Hindari Kekerasan, Pria Tewas Akibat Rebutan Mikrofon di Warung Tuak Simalungun.

Kasat Reskrim Imbau Warga Hindari Kekerasan, Pria Tewas Akibat Rebutan Mikrofon di Warung Tuak Simalungun.

Kasat Reskrim Imbau Warga Hindari Kekerasan, Pria Tewas Akibat Rebutan Mikrofon di Warung Tuak Simalungun

Kompakonline.com by Kompakonline.com
3 September 2024 | 21:53 WIB
in Hukum

Simalungun !!!!! Kompakonline.com – Kasat Reskrim Polres Simalungun, AKP Ghulam Yanuar Lutfi, S.T.K, S.I.K, MH, memberikan himbauan keras kepada masyarakat pasca kasus hilangnya nyawa seorang pria di Kabupaten Simalungun akibat perselisihan kecil yang berujung tragis. Kasus ini bermula hanya karena rebutan mikrofon di sebuah warung tuak pada Sabtu malam ( 31 / 08 / 2024 ).

Korban, Hermansyah Pohan (36), tewas ditikam oleh seorang pria berinisial ZS (36) di Dusun III Nagori Bahliran Siborna, Kecamatan Panei, Kabupaten Simalungun. Saat itu, keduanya sedang minum tuak hingga mabuk di sebuah warung miras tradisional. Ketegangan antara korban dan pelaku memuncak ketika Hermansyah meminta mikrofon yang sedang dipegang ZS karena ingin bernyanyi. ZS yang masih asyik bernyanyi merasa tersinggung dan mendatangi Hermansyah di meja sebelah.

“Keduanya sempat terlibat saling dorong hingga pelaku ZS mengeluarkan pisau yang dibawanya dan langsung menikam perut korban,” ujar AKP Ghulam Yanuar Luthfi, Senin ( 02 / 09 / 2024 ). “Para pengunjung warung tuak tersebut pun langsung melarikan korban ke rumah sakit, namun tak lama setelah tiba di RS, korban meninggal dunia”, tambahnya.

Hasil pemeriksaan sementara menunjukkan bahwa korban mengalami luka tusuk di bagian antara dada dan perut serta lengan kiri dekat bahu. Pelaku ZS yang melarikan diri setelah kejadian tersebut kini masih dalam pengejaran pihak kepolisian. Sementara itu, jenazah korban telah dibawa ke RS Bhayangkara Medan untuk diautopsi guna memastikan penyebab kematiannya.

Kasus ini memicu keprihatinan mendalam dari Polres Simalungun. Dalam keterangannya, AKP Ghulam Yanuar Lutfi menekankan pentingnya masyarakat untuk menghindari tindakan yang dapat memicu konflik, terutama di tempat umum. “Kami mengimbau kepada masyarakat untuk tidak membawa senjata tajam, terutama di tempat – tempat umum seperti warung atau tempat hiburan, karena dapat berpotensi menimbulkan konflik yang berujung pada kekerasan”, ujarnya.

Kasat Reskrim juga mengajak masyarakat untuk tetap tenang dan tidak terprovokasi oleh kejadian ini. Kepolisian mengingatkan kembali akan pentingnya peran serta aktif masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing – masing. “Kami berharap kejadian ini menjadi pelajaran berharga bagi kita semua. Jangan sampai hal sepele memicu tindakan yang dapat merugikan diri sendiri dan orang lain”, tegasnya.

Peristiwa ini sekaligus menjadi pengingat pentingnya mengelola emosi dan menyelesaikan perselisihan dengan cara yang lebih damai. Sejauh ini, pihak kepolisian terus melakukan pencarian terhadap ZS dan meminta masyarakat yang memiliki informasi mengenai keberadaan pelaku untuk segera melaporkannya ke pihak berwajib.

Pihak kepolisian berharap dengan adanya himbauan ini, masyarakat lebih berhati – hati dalam bersosialisasi dan tidak mudah terprovokasi oleh hal – hal kecil yang dapat berujung pada tindak kekerasan. “Kami berharap masyarakat lebih bijak dalam menyikapi setiap situasi dan mengedepankan dialog serta penyelesaian damai atas setiap perselisihan”, tutup AKP Ghulam.

Dengan demikian, diharapkan kejadian tragis seperti ini tidak terulang kembali di wilayah Simalungun maupun di daerah lainnya. Polisi juga akan terus melakukan patroli dan upaya preventif untuk memastikan situasi keamanan di masyarakat tetap kondusif. ( JS ). 

ShareTweetSendSharePinSend
ADVERTISEMENT

Baca Juga

Kejaksaan Negeri Kota Pematangsiantar Tahan Tersangka ES Atas Penguasaan & Penyewaan Lahan Milik Negara.
Hukum

Kejaksaan Negeri Kota Pematangsiantar Tahan Tersangka ES Atas Penguasaan & Penyewaan Lahan Milik Negara

by Kompakonline.com
22 Januari 2026 | 16:06 WIB

Pematangsiantar !!! Kompakonline.com -  Tim Penyidik Pidsus Kejaksaan Negeri Pematangsiantar melakukan Penetapan dan Penahanan tersangka ES tindak pidana korupsi atas...

Read moreDetails
Nyabu di Rumah Kosong, Pria 33 Tahun Digerebek, Polres Simalungun Sita 1,49 Gram Sabu, Bandar Kabur.
Hukum

Nyabu di Rumah Kosong, Pria 33 Tahun Digerebek, Polres Simalungun Sita 1,49 Gram Sabu, Bandar Kabur

by Kompakonline.com
21 Januari 2026 | 19:59 WIB

Simalungun !!!!  Kompakonline.com - Selasa sore ( 20 / 01 / 2026 ), rumah kosong di pinggir jalan besar Saribudolok,...

Read moreDetails
Polres Pematangsiantar Laksanakan KRYD Antisipasi Balap Liar & Knalpot Brong.
Hukum

Polres Pematangsiantar Laksanakan KRYD Antisipasi Balap Liar & Knalpot Brong

by Kompakonline.com
21 Januari 2026 | 14:23 WIB

Pematangsiantar !!! Kompakonline.com -Polres Pematangsianțar dipimpin Kasat Tahti IPTU Donly Sihombing selaku Perwira Pengawas (Pawas) melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan...

Read moreDetails
Polsek Siantar Utara Cek TKP Dugaan Pencurian HP di SPBU Jalan SM. Raja.
Hukum

Polsek Siantar Utara Cek TKP Dugaan Pencurian HP di SPBU Jalan SM. Raja

by Kompakonline.com
21 Januari 2026 | 14:07 WIB

Pematangsiantar !!! Kompakonline.com -Personil piket Polseķ Sianțar Utara Polres Pematangsiantar tindak lanjuti laporan masyarakat di Call Center 110 dengan pengecekan...

Read moreDetails

Terpopuler

Simalungun

Kapolsek Tanah Jawa Dampingi Bupati Simalungun Launching Program Makan Bersama BGN, Pastikan Aman & Sesuai SOP

22 Januari 2026 | 20:40 WIB
Pematangsiantar

Polres Pematangsianțar Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW 1447H/2026

22 Januari 2026 | 20:28 WIB
Pematangsiantar

Polsek Siantar Marihat Patroli Sambang Kamtibmas di Jalan D.I. Panjaitan

22 Januari 2026 | 20:16 WIB
Pematangsiantar

Sat Binmas Polres Pematangsiantar Sambang Kamtibmass Kepada Karyawan Perusahan

22 Januari 2026 | 20:06 WIB
Pematangsiantar

Polsek Siantar Barat Dampingi PD PHJ Sosialisasi Cara Pembayaran Distribusi Melalui QRIS

22 Januari 2026 | 19:20 WIB
Simalungun

Bhabinkamtibmas Polsek Serbalawan Aktif Sambang Nagori, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas Gunung Simbolon

22 Januari 2026 | 18:33 WIB
Simalungun

Kanit PPA Sat Reskrim Polres Simalungun Siap Tancap Gas Lindungi Perempuan & Anak, Dukung Penuh Ditres PPA-PPO Polda Sumut

22 Januari 2026 | 18:12 WIB
Simalungun

Lewat Patroli hingga Media Sosial, Kanit Gakkum Polres Simalungun Gencarkan Imbauan Cegah Laka Lantas di Jalur Rawan

22 Januari 2026 | 17:32 WIB
Simalungun

Hadiri Launching SPPG Makan Bergizi Gratis Ala Delphi, Bupati Simalungun : Jaga Kualitas Makanan Tetap Higienis

22 Januari 2026 | 17:09 WIB
Hukum

Kejaksaan Negeri Kota Pematangsiantar Tahan Tersangka ES Atas Penguasaan & Penyewaan Lahan Milik Negara

22 Januari 2026 | 16:06 WIB
Pendidikan

Setelah Aksk Unjuk Rasa Orang Tua Murid & Masyarakat Peduli Pendidikan Sumut Akhirnya DPRD dan Dinas Pendidikan Provinsi Sumut Sepakat Anggarkan Relokasi Sekolah SMAN-5 Pematangsiantar di P-APBD Tahun 2026

22 Januari 2026 | 14:45 WIB
Simalungun

IPDA Yancen Hutabarat Tegaskan Polri Siaga Untuk Masyarakat Melalui Blue Light Patrol, Polres Simalungun Hadirkan Rasa Aman di Malam Hari

21 Januari 2026 | 22:28 WIB

Berita Terbaru

Simalungun

Kapolsek Tanah Jawa Dampingi Bupati Simalungun Launching Program Makan Bersama BGN, Pastikan Aman & Sesuai SOP

22 Januari 2026 | 20:40 WIB
Pematangsiantar

Polres Pematangsianțar Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW 1447H/2026

22 Januari 2026 | 20:28 WIB
Pematangsiantar

Polsek Siantar Marihat Patroli Sambang Kamtibmas di Jalan D.I. Panjaitan

22 Januari 2026 | 20:16 WIB
Pematangsiantar

Sat Binmas Polres Pematangsiantar Sambang Kamtibmass Kepada Karyawan Perusahan

22 Januari 2026 | 20:06 WIB
Pematangsiantar

Polsek Siantar Barat Dampingi PD PHJ Sosialisasi Cara Pembayaran Distribusi Melalui QRIS

22 Januari 2026 | 19:20 WIB
Simalungun

Bhabinkamtibmas Polsek Serbalawan Aktif Sambang Nagori, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas Gunung Simbolon

22 Januari 2026 | 18:33 WIB
Simalungun

Kanit PPA Sat Reskrim Polres Simalungun Siap Tancap Gas Lindungi Perempuan & Anak, Dukung Penuh Ditres PPA-PPO Polda Sumut

22 Januari 2026 | 18:12 WIB
Simalungun

Lewat Patroli hingga Media Sosial, Kanit Gakkum Polres Simalungun Gencarkan Imbauan Cegah Laka Lantas di Jalur Rawan

22 Januari 2026 | 17:32 WIB
Simalungun

Hadiri Launching SPPG Makan Bergizi Gratis Ala Delphi, Bupati Simalungun : Jaga Kualitas Makanan Tetap Higienis

22 Januari 2026 | 17:09 WIB
Hukum

Kejaksaan Negeri Kota Pematangsiantar Tahan Tersangka ES Atas Penguasaan & Penyewaan Lahan Milik Negara

22 Januari 2026 | 16:06 WIB
Pendidikan

Setelah Aksk Unjuk Rasa Orang Tua Murid & Masyarakat Peduli Pendidikan Sumut Akhirnya DPRD dan Dinas Pendidikan Provinsi Sumut Sepakat Anggarkan Relokasi Sekolah SMAN-5 Pematangsiantar di P-APBD Tahun 2026

22 Januari 2026 | 14:45 WIB
Simalungun

IPDA Yancen Hutabarat Tegaskan Polri Siaga Untuk Masyarakat Melalui Blue Light Patrol, Polres Simalungun Hadirkan Rasa Aman di Malam Hari

21 Januari 2026 | 22:28 WIB
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Policy
  • ToS

© 2021-2024 kompakonline.com

rotasi barak berita hari ini danau toba berita terkini

No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Regional
    • Pematangsiantar
    • Simalungun
    • Sumatera Utara
    • Lintas Provinsi
    • Hukum
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Pariwisata

© 2021-2024 kompakonline.com

rotasi barak berita hari ini danau toba berita terkini